Siapkan Skenario Trek Terpisah
Selasa, 21 Agustus 2012 – 06:30 WIB

Siapkan Skenario Trek Terpisah
Hanya, lanjut dia, ada hal yang harus dipahami seluruh pihak tentang prinsip keadilan dalam ketentuan parpol parlemen yang tak perlu lagi mengikuti proses verifikasi KPU. Menurut dia, seperti halnya yang menjadi keyakinan para penyusun UU, prinsip disepakatinya aturan itu terkait masalah keseriusan dalam mendirikan hingga keputusan mengikuti pemilu sebuah parpol.
Artinya, lanjut dia, partai-partai yang terbukti bisa memenuhi ambang batas parliamentary threshold 2,5 persen pada pemilu lalu tidak perlu lagi dipertanyakan keseriusannya. "Jadi, tidak bisa juga ini dilihat kacamata adil atau tidak secara sempit. Tapi, apa pun, prinsipnya kami siap mengikuti pemilu nanti," tandas Saifullah. (bay/dyn/c2/agm)
Proses verifikasi faktual terhadap parpol dibayangi putusan Mahkamah Konstitusi (MK) tentang uji materi UU Pemilu. Komisi Pemilihan Umum (KPU) menyiapkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang