Sidang Sengketa Pilpres Memanas, Komisioner KPU Tuntut Tim Prabowo Cabut Pertanyaan

Sidang Sengketa Pilpres Memanas, Komisioner KPU Tuntut Tim Prabowo Cabut Pertanyaan
Pihak termohon dalam sidang sengketa Pilpres 2019. Foto: Ricardo/JPNN.com

Mendengar permintaan itu, Nasrullah berkeras tidak ingin menarik tuduhannya. "Saya tak cabut pertanyaan saya tadi, karena itu TOT saksi 01 tertutup dan terbatas," ujar Nasrullah.

Wahyu menjelaskan, dalam konteks pendidikan pemilu, pihaknya menerima semua undangan baik dari kubu 01 maupun 02. "KPU kami selalu hadir jika diundang," tutup Wahyu. (tan/jpnn)


Perdebatan antara Tim Hukum Prabowo Subianto - Sandiaga Uno dengan Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI memanas dalam sidang sengketa Pilpres 2019 di Mahkamah Konstitusi (MK),


Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News