Sidang Umum Ke-44 AIPA Rampung, Berikut Ini Resolusi yang Dihasilkan
Kamis, 10 Agustus 2023 – 12:03 WIB

Ketua Pertemuan Parlemen Muda AIPA (YPA) Dyah Roro Esti Widya saat menyampaikan laporan pada Rapat Paripurna dalam rangkaian Sidang Umum ke-44 'ASEAN Inter-Parliamentary Assembly' (AIPA) di Jakarta, Selasa (8/8). Foto: Dokumentasi Humas DPR RI
Hal ini untuk memastikan bahwa perspektif pemuda diintegrasikan ke dalam diskusi dan keputusan kebijakan utama.
Pertemuan Anggota Parlemen Muda AIPA lebih lanjut mendorong pembentukan Kaukus atau Komite Pemuda di setiap Parlemen Anggota AIPA untuk memperkuat suara pemuda dan mendorong partisipasi aktif dalam proses legislatif dan pengambilan keputusan baik di tingkat regional maupun nasional
Yuk, Simak Juga Video ini!
Sejumlah resolusi dihasilkan dan disahkan ketua DPR Puan Maharani dalam Sidang Umum ke-44 AIPA yang berlangsung di Jakarta
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Menteri Kabinet Merah Putih Temui Jokowi, Ketua DPR Merespons Begini
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah
- Peringatan Hari Kartini Momentum Meningkatkan Harkat dan Martabat Kaum Perempuan
- Mbak Puan Sentil Israel soal Serangan di Palestina
- Bamsoet Prihatin Muruah Pengadilan Rusak Akibat Rentetan Kasus Melibatkan Hakim