Sidik TPPU, KPK Kerjasama dengan AS
Senin, 29 November 2010 – 16:45 WIB

Sidik TPPU, KPK Kerjasama dengan AS
"Tidak bisa kita pungkiri, AS menguasai teknologi informasi. Begitu pula negara-negara Eropa. Tidak ada salahnya kita belajar dari Amerika dan negara lain. Seperti computer forensic, kita belajar dari Australia. Teknik investigasi dan intelijen kita belajar dari Hongkong dan FBI. Dari mana-mana kita belajar, untuk meningkatkan kapasitas kelembagaan," jelasnya.
Sementara Dubes AS, Scot Marciel menyebutkan, pihaknya sangat concern dengan pemberantasan korupsi di Indonesia. Karena itu katanya, pihaknya senang dapat bekerjasama dengan KPK. Makanya ke depan, akan digelar lebih banyak lagi training atau capacity building bagi penyidik KPK. (rnl/jpnn)
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus meningkatkan kerjasama dengan Amerika Serikat (AS). Ke depan, AS juga akan membantu KPK dalam
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Banyak Honorer Gagal Tes PPPK Tahap 2, RPP Turunan UU ASN Harus Mengakomodasi, Begini Penjelasan BKN
- Alma Lulus CPNS 2024 Mengundurkan Diri, Pak Sekda Mengurut Dada
- Hakim Nonaktif PN Surabaya Ditetapkan Tersangka Pencucian Uang
- Info Terbaru dari BKN untuk Peserta Seleksi PPPK Tahap 2 di 53 Tilok, Penting
- Dibui 19 Tahun, Terdakwa Kasus Korupsi Timah Meninggal Dunia
- Lewat Colour of Easter, Nippon Paint Percantik Tampilan Panti Asuhan Abigail