Sido Muncul Gelontorkan Rp 260 Juta untuk Operasi 40 Pasien Anak Bibir Sumbing

Dengan bantuan Sido Muncul, Deasy mengungkapkan sudah membantu hampir 500 pasien sumbing bibir secara nasional.
Harapannya, kolaborasi Smile Train Indonesia dan Sido Muncul dapat berlangsung lama, sehingga bisa membantu lebih banyak pasien bibir sumbing.
"Seperti tadi kata Bapak Irwan bahwa silakan untuk siapapun yang bisa membutuhkan bantuan untuk operasi sumbing yang sekiranya bisa menjangkau rumah sakit ini dipersilakan untuk bisa mendaftar," ujar Deasy.
Chania, ibu pasien anak bibir sumbing. Foto: source for jpnn
Dokter Spesialis Bedah Plastik Rekonstruksi dan Estetik juga tenaga medis yang membantu operasi, Karina menilai pentingnya membantu anak dengan kondisi bibir sumbing.
Anak dengan kondisi bibir sumbing disebut cenderung lebih rentan terhadap infeksi telinga dan infeksi saluran nafas.
Dokter Karina menyebut kualitas kehidupan anak penderita bibir sumbing juga akan menurun jika tidak segera dioperasi.
PT Industri Jamu Dan Farmasi Sido Muncul Tbk (Sido Muncul) kembali bekerja sama dengan Smile Train Indonesia membantu operasi bibir sumbing gratis.
- Kuku Bima Meluncurkan Iklan Pariwisata, Perkenalkan Labuan Bajo ke Mancanegara
- Smile Train Indonesia Ajak Masyarakat Atasi Bibir Sumbing Bayi & Anak-Anak
- Sido Muncul Berbagi Kebahagiaan Melalui Santunan Rp 200 Juta untuk 1.000 Anak Yatim
- Sido Muncul Berikan Bantuan Rp 425 Juta untuk Anak Terduga Stunting di Jonggol
- Khasiat Makin Teruji & Dipercaya, Jamu Berpotensi jadi Pendamping Pengobatan Modern
- Sido Muncul Buka Gerai Sehat Ke-8, Dukung Transformasi Jamu dalam Dunia Kedokteran