SIG, Solusi Bahan Bangunan Terintegrasi Melalui Pengembangan Inovasi Produk & Layanan

SIG, Solusi Bahan Bangunan Terintegrasi Melalui Pengembangan Inovasi Produk & Layanan
Direksi PT Semen Indonesia (SIG). Foto: dok PT Semen Indonesia

“SIG juga mengembangkan solusi untuk mendukung program pengembangan rumah murah melalui DynaHome, yang memungkinkan pembangunan rumah 12 kali lebih cepat dibandingkan pembangunan secara konvensional," imbuh Adi.

Menurutnya, dari sisi digital, SIG juga telah memiliki tiga platform digital yaitu SobatBangun, AksesToko serta SIG online store yang memudahkan pelanggan mendapatkan pelayanan dalam membangun dan membeli semen, terutama dalam situasi pandemi Covid-19 dengan berbagai pembatasan aktivitas fisik.(chi/jpnn)

PT Semen Indonesia (SIG) terus berupaya meningkatkan volume penjualan domestik, seiring dengan pertumbuhan permintaan semen nasional di tengah tantangan kompetisi.


Redaktur & Reporter : Yessy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News