SIGMA: Revisi UU KPK Jangan Sampai Menjadi Bola Liar
Jumat, 09 Oktober 2015 – 01:04 WIB

Direktur Sinergi Masyarakat untuk Demokrasi Indonesia (Sigma) Said Salahudin. FOTO: DOK.JPNN.com
“Jadi saya mau ingatkan kepada pembentuk undang-undang khususnya Presiden yang menjadi inisiator awal revisi UU KPK, jangan sampai revisi UU KPK menjadi kebablasan,” katanya.
Lebih lanjut, dia mengingatkan setiap ruang yang berpotensi menjadi pintu masuk bagi pihak-pihak yang ingin melemahkan KPK harus ditutup. Agenda revisi UU KPK, kata dia, jangan sampai menjadi bola liar yang dapat dijadikan sebagai momentum oleh pihak-pihak tertentu untuk mempreteli kewenangan dan membuat KPK menjadi lembaga difabel.(gir/jpnn)
JAKARTA – Fraksi-fraksi di DPR saat ini mengusulkan draf revisi UU Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Salah satu poin dari draf yang diusulkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Doktor Cumlaude Trimedya Dorong Optimalisasi Pengelolaan Barang Sitaan
- Libur Paskah, Polisi Siapkan Skema Lalu Lintas Urai Kemacetan di Jalur Puncak & Lembang
- Pakar Hukum UI Nilai KPK Terkesan Targetkan untuk Menjerat La Nyalla
- Wakil Ketua DPR Sufmi Dasco Dukung Industrialisasi Pedesaan Sebagai Model Nasional
- Nono Sampono: PIK 2 Terbuka untuk Semua Agama, Ini Wajah Toleransi Indonesia
- Ketua Umum Yayasan Sanggar Sinar Suci: Penyambutan Thudong adalah Simbol Persatuan Umat