Sikap Kejagung Picu Hak Angket Century
Kamis, 29 Oktober 2009 – 21:58 WIB
Meskipun demikian, Ketua DPP Partai Demokrat ini menyatakan bahwa pihaknya terus memantau perkembangan fraksi-fraksi lain yang tergabung dalam koalisi pendukung pemerintah namun mendukung usul penggunaan hak angket Century. “Kita terus pantau hal itu, karena masing-masing fraksi punya mekanisme sosialisasi internal,” kata Anas.
Baca Juga:
Terpisah, salah seorang inisiator hak angket Century dari Fraksi Partai Golkar (FPG), Bambang Soesatyo membantah dugaan kendurnya FPG kendur dalam memperjuangkan hak angket dalam kasus Bank Century karena adanya tekanan. Dikatakan, inisiatif maupun keterlibatan anggota FPG pada wacana hak angket bisa diterima Ketua Umum Aburizal Bakrie sebagai hak konstitusional setiap anggota DPR.
“Bahkan, apa pun mekanismenya, sejauh bertujuan mengungkap kebenaran, ketua umum mendukung. Pernyataan Pak Ical cukup jelas, yakni Golkar harus membantu pemerintah agar pemerintah bisa tenang dan fokus bekerja,” terangnya. (fas/JPNN)
JAKARTA - Wakil Ketua DPR Priyo Budi Santoso menilai sikap Kejaksaan Agung terhadap kasus bail out Bank Century yang terlalu dini mengeluarkan pernyataan
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Survei Trust Indonesia: Bassam-Helmi Jadi Pemenang Pilbup Halmahera Selatan
- Gelar Doa Bersama, Timses RIDO: Isi Masa Tenang dengan Hal Positif
- Pemuda Kristen Jakarta Kecam Pernyataan Bermotif SARA Menteri Maruarar Sirait
- 3 Pejabat Pemkab Banggai jadi Tersangka Tindak Pidana Pemilu 2024
- Pakar Politik Menyamakan Jokowi dengan Pembunuh Berdarah Dingin, Ini Sebabnya
- Beredar Surat Instruksi Prabowo untuk Pilih Ridwan Kamil, Ini Penjelasannya