Sikap Menteri Susi Tidak Berubah
Sabtu, 29 April 2017 – 09:02 WIB

Menteri KKP Susi Pudjiastuti saat menyambangi masyarakat Suku Bajo di kawasan Mola Raya, Kecamatan Wangi-wangi Selatan, Kabupaten Wakatobi. Foto dok Humas KKP
”Awalnya cantrang ramah lingkungan, tapi belakangan mulai dimodif. Ada pemberat, jaring panjang dan ditarik mesin. Itu sudah tidak ramah,” ujarya.
Selain itu, lanjut dia, cantrang saat ini umumnya digunakan kapal-kapal besar di atas 30 GT.
Namun dalam izinnya, ukuran kapal di-mark down besar-besaran. Dengan kata lain, banyak yang melanggar. (mia/nw)
Kebijakan Menteri Kelautan dan Perikaan Susi Pudjiastuti melarang penggunaan Cantrang mendapat penolakan dari sejumlah kalangan. Namun, sikap Susi
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Homestay Kampung Nelayan Sarang Tiung Diresmikan, Ini Keunggulannya
- Senator Lalita Buka Puasa Bersama Masyarakat Nelayan, Tekankan Toleransi
- Gelombang Tinggi Berpotensi Terjadi, BMKG Imbau Nelayan di DIY Tunda Melaut
- Nelayan & Masyarakat di Bali Diminta Waspada Gelombang Setinggi 3 Meter
- Dukung Kesejahteraan Nelayan, Kitabisa, Aruna, dan Yayasan Ini Lakukan Kolaborasi
- Perahu Nelayan Dihantam Ombak di Perairan Utara Karawang, Satu Orang Meninggal Dunia