Siklon Rusty, Suhu Capai 34 Derajat
Senin, 04 Maret 2013 – 10:49 WIB

Siklon Rusty, Suhu Capai 34 Derajat
Dia membantah bahwa cuaca panas itu yang membuat surut air Sungai Batanghari yang telah meluap dan menyebabkan banjir sejak beberapa waktu terakhir di wilayah tersebut. Menurut dia, turunnya debit Sungai Batanghari disebabkan oleh minimnya curah hujan di wilayah Barat (hulu) dan hilir Jambi sejak sepekan ini.
"Pengaruh cuaca panas tidak begitu signifikan terhadap surutnya air Sungai Batanghari, sebab penguapan yang terjadi tidak maksimal karena pertumbuhan awan yang sedikit. Secara umum penyebab turunnya debit air Sungai Batanghari karena intensitas hujan yang minim di wilayah hulu, bukan karena cuaca yang panas ini," terangnya. (cr7/wsn)
JAMBI – Diakibatkan pengaruh dari badai Siklon Rusty yang terjadi di perairan Barat Australia, suhu udara di Jambi dan sekitarnya sejak seminggu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kapolda Riau Copot Kapolsek Bukit Raya Gegara Aksi Brutal Debt Collector
- Ciptakan Rasa Aman Bagi Wisatawan, Pemkot Palembang Pasang CCTV di BKB
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya
- 4 Debt Collector Penganiaya Wanita di Halaman Polsek Bukit Raya Ditangkap, 7 Lainnya Buron
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Khusus Wafatnya Paus Fransiskus