Siklon Tropis Ilsa Terpantau Muncul, BMKG Imbau Sejumlah Daerah Ini Waspada!
Jumat, 14 April 2023 – 06:04 WIB
"Wilayah itu antara lain, Kabupaten Manggarai Barat, Manggarai, Manggarai Timur, Ngada, Nagekeo, Ende, Sikka, Flores Timur, Alor," ujar Agung.
Selain itu, Kabupaten Kupang, Belu, Malaka, Timor Tengah Utara, Timor Tengah Selatan, Rote Ndao, Sabu Raijua, Sumba Barat, Sumba Tengah, Sumba Barat Daya dan Sumba Timur.
Dampak lain, kata Agung, waspadai pohon tumbang, jalanan licin, kerusakan atap bangunan dan fasilitas umum lainnya.
Selain itu, warga yang beraktivitas di luar rumah juga perlu waspada.
"Sebisa mungkin jangan beraktivitas di luar rumah saat hujan deras jika tidak ada keperluan yang bersifat mendesak," kaa Agung.(antara/jpnn)
BMKG merilis daftar daerah yang harus mewaspadai dampak Siklon Tropis Ilsa dalam peringatan dini cuaca di wilayah NTT yang berlaku 13-15 April.
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Gempa Berkekuatan 5,2 Magnitudo Guncang Sukabumi Bagian Tenggara
- Cuaca Hari Ini: Hujan Berpotensi Mengguyur Mayoritas Kota Besar di Indonesia
- Ada Potensi Bencana Akhir Tahun, Basarnas Menyimulasikan Gedung-Gedung di Jakarta Runtuh
- Prakiraan Cuaca BMKG Hari Ini: Hujan Mengguyur Mayoritas Wilayah Indonesia
- Prakiraan Cuaca BMKG Hari Ini: Hujan Ringan di Sebagian Besar Indonesia
- BMKG Keluarkan Peringatan Dini Cuaca Ekstrem, Wilayah Ini Waspada!