Silakan Pilih, Haji Maktab atau Haji Balad
Minggu, 15 November 2009 – 01:59 WIB

Silakan Pilih, Haji Maktab atau Haji Balad
Kompleks pemakaman Ma'la tertata rapi dan tidak menyeramkan karena terletak di antara permukiman warga yang lumayan padat. Untuk memisahkan dengan lingkungan sekitar, kawasan pemakaman Ma"la dikelilingi tembok setinggi lebih kurang satu meter.
Saat musim haji seperti ini, banyak jamaah yang menyempatkan diri berziarah ke Ma"la selama 30"60 menit. Kebanyakan jamaah yang berziarah adalah kaum wanita atau kaum ibu, untuk mengenang keteladanan beliau selama menjadi istri Rasul. Diperkirakan, dalam satu hari, ratusan jamaah datang berziarah. Jamaah pun banyak yang mengabadikan kehadiran mereka dengan foto bersama jamaah lain sebagai kenang-kenangan. (agm)
Prosesi puncak haji masih sepuluh hari lagi. Di luar aktivitas ibadah rutin, mayoritas jamaah memanfaatkan waktu luang untuk berbelanja dan berziarah.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Semana Santa: Syahdu dan Sakral Prosesi Laut Menghantar Tuan Meninu
- Inilah Rangkaian Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Semarak Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Sang Puspa Dunia Hiburan, Diusir saat Demam Malaria, Senantiasa Dekat Penguasa Istana
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu