Silat Gunakan Sistem Komputerisasi Penilaian Pertama di PON
Rabu, 05 September 2012 – 11:22 WIB
Dimana akan diikuti oleh 138 atlet Silat secara keseluruhan nantinya. Dan akan mempertandingkan 20 nomor. Sementara Riau sendiri, akan menurunkan 22 atlet yang mengikuti 17 nomor pertandingan.
"Atlet Riau memang tidak turun di semua nomor. Namun kita tetap optimis bisa meraih hasil terbaik nantinya. Selain itu pula, persiapan untuk menghadapi pertandingan juga sudah tidak ada masalah lagi dan kami siap mensukseskan," ungkapnya.
Selain itu, pada awal pertandingan nanti, panitia juga menyiapkan sedikit acara. Dalam hal ini berupa kegiatan yang diberi nama buka gelanggang. Dari sebuah perguruan silat. "Hal ini biasa dilakukan dalam menggunakan sebuah matras untuk pertandingan," lanjutnya.(egp)
PEKANBARU-- Cabang Olahraga (Cabor) Silat yang dipertandingkan di Sport Center, Bangkinang, Kampar. Siap melaksanakan sistem komputerisasi dalam
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- China Masters 2024: Jonatan Christie Berkali-kali Memukul Nomor 1 Dunia
- Klasemen Liga 1 Setelah Dewa United Vs Bali United Hanya Diwarnai Satu Gol
- 99 Virtual Race dan Ayobantu Berkolaborasi, Lomba Lari dan Donasi Makin Fleksibel
- Pertamina Eco RunFest 2024 Siap Digelar Besok, Lokasi Start di Pintu Tenggara GBK
- Nomor 1 Dunia Keok, Jojo Tembus Final China Masters 2024 & BWF World Tour Finals
- Terungkap, Inilah Kunci Kemenangan Persebaya dari Persija