SIMAK: 10 Kehebatan Pesawat Super Tucano yang Jatuh di Malang
jpnn.com - PESAWAT latih TNI AU yang jatuh menumpa rumah warga di Blimbing, Malang Jawa Timur diketahui berjenis EMB-314 Super Tucano. Berdasarkan data-data yang dihimpun, tiga orang dinyatakan tewas dalam persitiwa itu. Salah seorang di antaranya adalah sang pilot Mayor Mayor Penerbang Ivy Safatillah.
Sejatinya pesawat jenis ini adalah salah satu pesawat tempur ringan andalan TNI AU. Dia ditengarai memiliki keunggulan dan kehebatan di kelasnya.
Berikut 10 kehebatan pesawat Super Tucano yang jatuh di Malang:
1. Super Tucano dikenal dengan pesawat antigerilya buatan Embraer Defense System, Brasil.
2. Pesawat ini menggunakan mesin turboprob.
3. Super Tucano memiliki panjang 11,3 meter dan tinggi 3,97 meter. Sementara bentang sayapnya 11,14 meter.
4. Pesawat ini sebenarnya dirancang untuk membawa peralatan tempur baik modern maupun canggih.
5. Semua persenjataan terintegrasi dengan sistem penerbangan yang canggih yang dilengkapi dengan sensor.
PESAWAT latih TNI AU yang jatuh menumpa rumah warga di Blimbing, Malang Jawa Timur diketahui berjenis EMB-314 Super Tucano. Berdasarkan data-data
- Ketua Umum Bhayangkari Hibur Anak-anak Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi
- Anak Guru PPPK di Karanganyar jadi Korban Pemerkosaan, Sang Ibu Minta Polisi Bertindak
- Tokoh Masyarakat Hingga Akademisi Sebut Arinal Membawa Perubahan di Lampung
- Ribuan Warga Memeriahkan Gebyar Budaya, Husain Alting Sjah Ingatkan Perdamaian di Atas Segalanya
- Kemenko PMK Melakukan Penguatan Pemberdayaan Perempuan di Desa
- Tim Gabungan Sita 7 Unit Hp, 10 Paku & 20 Korek Api di Lapas Narkotika Muara Beliti