Simak, 3 Catatan Sandiaga Uno Selama 3 Hari Berkantor di Bali

Simak, 3 Catatan Sandiaga Uno Selama 3 Hari Berkantor di Bali
Sandiaga catat 3 hal setelah berkantor 3 hari di Bali (Birkom Kemenparekraf)

Kedua, adalah harapan dari masyarakat parekraf Bali untuk mendapatkan prioritas vaksinasi.

"Termasuk juga beberapa program stimulus seperti soft loan program padat karya, dana hibah pariwisata, program BISA, serta sertifikasi CHSE," kata Sandiaga.

Terakhir, ia melihat masyarakat Bali sudah siap menjalankan protokol kesehatan 3M (mengenakan masker, mencuci tangan dan menjaga jarak) serta 3T (testing, tracing, and treatment).

"Insyaallah kami akan mewujudkan ini, segera, saya berkomitmen karena kami ingin sama-sama segera keluar dari pandemi dan himpitan ekonomi," kata Sandi. (antara/jpnn)

Video Terpopuler Hari ini:

Sandiaga Uno mengeluarkan 3 catatan penting selama 3 hari berkantor di Bali. Apa saja?


Redaktur & Reporter : Boy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News