Simak Nih! 10 Teror Mengerikan dalam Sepakbola
jpnn.com - PARIS – Aksi teror di Stade De France, Jumat (13/11) malam waktu setempat bukanlah aksi pertama yang terjadi di sepakbola. Sebelumnya, sudah banyak aksi teror yang terjadi.
Bukan hanya dalam laga uji coba, tetapi juga saat gelaran event besar seperti Piala Dunia. Ada yang tak menimbulkan korban jiwa, namun beberapa aksi lainnya membuat banyak nyawa melayang.
Berikut sepuluh aksi teror yang paling mengguncang di sepakbola. (apu/jos/jpnn)
1. Piala Dunia Brasil 2014
Kejadian: Teror Kartel Narkoba PCC Sao Paulo.
Waktu: 2013
Korban: 106 Aparat Kepolisian Terbunuh
- Geng itu mengancam bakal meneror perhelatan Piala Dunia di Sao Paulo setelah kepolisian menahan pimpinan mereka, Marcos Willian Herbas Camacho atau Marcola atau Playboy, yang dihukum seumur hidup setelah membunuh hakim pada 2003 silam.
PARIS – Aksi teror di Stade De France, Jumat (13/11) malam waktu setempat bukanlah aksi pertama yang terjadi di sepakbola. Sebelumnya, sudah
- Jadwal Perempat Final India Open 2025: Ujian Berat Jorji, Jojo Punya Kans ke 4 Besar
- India Open 2025: Indonesia Hanya Sisakan 2 Wakil
- Pramono Anung Yakin Timnas Indonesia Makin Baik di Bawah Patrick Kluivert
- Jadwal Proliga 2025 Seri Malang: Popsivo Polwan Adu Kuat Lawan Livin Mandiri
- Gresik Petrokimia Mengandalkan 1 Pemain Asing di Proliga 2025 Seri Malang
- Pakar Hukum Nilai Permenpora 14/2024 Bertentangan dengan Piagam Olimpiade