Simak! Penjelasan Ketua GNPF MUI terkait Aksi 212
Selasa, 22 November 2016 – 13:11 WIB
Aksi Bela Islam jilid II, 4 November 2016. Foto: dok.JPNN.com
Ini bukan aksi demonstrasi biasa, tidak ada orasi panas, lebih banyak mendoakan supaya negeri ini bersatu dan lebih selamat.
"Tidak benar kami rasis karena dalam Pancasila jelas diatur kebebasan umat beragama menjalankan kehidupan agamanya. Saya merasa Alquran saya dilecehkan," imbuhnya.
Menurut UBN, persoalan ini harus ditanggapi serius oleh presiden. Jika tidak ditanggapi, katanya, akan terjadi benturan sosial. (esy/jpnn)
JAKARTA--Ketua Gerakan Nasional Pengawal Fatwa Majelis Ulama Indonesia (GNPF MUI) Ustaz KH Bachtiar Nasir (UBN) menegaskan, Aksi Bela Islam
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- Billy Mambrasar Tepis Isu Yayasannya Dapat Kemudahan Menggarap Program MBG
- Paula Verhoeven Bakal Ajukan Banding? Kuasa Hukum Bilang Begini
- Honorer Kesulitan Cetak Kartu Ujian PPPK Tahap 2, Kepala BKN Beri 3 Solusi
- Rayakan Hari Kartini, J99 Corp Komitmen Berdayakan Perempuan
- Ketua MUI Prof Niam Sampaikan Belasungkawa atas Meninggalnya Pemimpin Katolik Paus Fransiskus