Simak, Pesan Gus Jazil Kepada Santri Baru Ponpes Sunanul Muhtadin
Sabtu, 07 Agustus 2021 – 16:51 WIB
”Karena tidak semua orang beruntung bisa mondok. Kalian yang beruntung nantinya harus ikut menghilangkan kebodohan di kampung-kampung kalian. Jadi bermanfaat untuk diri sendiri dan orang lain,” kata Kiai Sunan.
Kiai Sunan juga berpesan agar para santri baru bisa betah tinggal di pesantren.
”Kalau misalnya sekarang belum kerasan, itu biasa. Terus belajar dengan riang gembira. Mudah-mudahan berhasil dan sukses,” doa Kiai Sunan.(jpnn)
Kiai Sunan mengingatkan bahwa masa muda harus benar-benar dimanfaatkan betul untuk menimba ilmu dan menempa diri sebaik mungkin sebagai persiapan hidup dimasa depan, terutama persiapan untuk hidup di hari akhir.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Majelis Masyayikh Berkomitmen Memperkuat Peran Pesantren
- Waka MPR Lakukan Uji Coba Makan Bergizi Gratis di Donggala
- BMH Yogyakarta Salurkan Kasur Baru untuk Santri di Pesantren Tahfidz Cahaya Al-Qur'an
- Eddy Soeparno Dukung Diplomasi Prabowo Membangun Kolaborasi Global Hadapi Krisis Iklim
- Daarut Tarmizi Rayakan Khatam Al-Qur’an 30 Juz dan Sertifikasi Guru Tahfizh
- MPR & ILUNI FHUI Gelar Justisia Half Marathon, Plt Sekjen Siti Fauziah Sampaikan Ini