Simak Prakiraan Cuaca Besok Kamis, Warga di Sejumlah Kota Besar Indonesia Wajib Waspada!
Rabu, 26 Januari 2022 – 21:25 WIB

BMKG sampaikan prakiraan cuaca besok yang diprediksi cerah berawan hingga hujan lebat disertai petir di sejumlah kota besar Indonesia, Jumat (21/1). Ilustrasi Foto/Arsip: M Fathra Nazrul Islam/JPNN.com
"Esok hari wilayah Mataram dan Denpasar diprakirakan terjadi hujan dengan intensitas ringan hingga sedang. Bagi warga yang berada di Kupang perlu waspada karena esok hari diprakirakan hujan disertai petir," ujar Cici.
Cuaca besok di wilayah Sulawesi, secara umum diperkirakan berawan hingga hujan ringan.
Namun, untuk cuaca besok di Mamuju diprediksi hujan sedang.
Adapun cuaca di Palu diprediksi hujan disertai petir.
Selanjutnya, cuaca besok di wilayah timur Indonesia secara umum diprakirakan berawan hingga hujan ringan. (cr1/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Prakiraan cuaca besok, Kamis (27/1), BMKG memprediksi cerah berawan hingga hujan disertai petir berpotensi terjadi di sejumlah kota besar Indonesia.
Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Dean Pahrevi
BERITA TERKAIT
- Prakiraan Cuaca BMKG, Sebagian Kota Besar Diguyur Hujan Ringan Hari Ini
- BMKG Imbau Waspadai Potensi Banjir Lahar Gunung Lewotobi Laki-Laki
- Indonesia-Vietnam Eksplorasi Peluang Kerja Sama untuk Pertumbuhan Ekonomi yang Lebih Inklusif
- Waspada, BMKG Ungkap Wilayah Indonesia yang Berpotensi Diguyur Hujan Hari Ini
- Hujan Lebat & Cuaca Ekstrem Bakal Melanda Sumsel Selama 5 Hari
- BMKG Imbau Warga Jawa Tengah Tetap Tenang Seusai Diguncang Gempa 2 Kali