Simak Prakiraan Cuaca Hari Ini, Warga Jakarta Waspadalah!
Senin, 14 Februari 2022 – 07:49 WIB
Di wilayah Banten, seperti Kota Tangerang, cuaca pada siang hari diprediksi hujan ringan dan malam nanti berawan.
"Waspada potensi hujan sedang hingga lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang di wilayah Kabupaten Tangerang bagian Selatan, Kota Tangerang, Kota Tangerang Selatan," tulis BMKG. (cr1/fat/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
BMKG sampaikan prakiraan cuaca hari ini di Jabodetabek, Senin (14/2). Warga Jakarta dan sekitarnya waspadalah!
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Dean Pahrevi
BERITA TERKAIT
- Banjir Masih Merendam Dua Ruas Jalan di Jakbar
- Hujan Semalaman, Beberapa Ruas Jalan di Jakarta Banjir, Ini Lokasinya
- Polda Metro Jaya Siapkan 588 Personel Saat Penetapan Gubernur DKI Jakarta
- Prakiraan Cuaca BMKG, Sebagian Kota Besar Diguyur Hujan Disertai Petir, Waspadalah
- Mayat Bocah Laki-Laki Ditinggal di Ruko Kawasan Tambun Bekasi
- Bawa Pacar buat Maling Motor, Junaedi Diamuk Warga