SIMAK! Testimoni 'Keajaiban' di Hari AIDS Sedunia
Rabu, 07 Desember 2016 – 02:25 WIB

HIV AIDS. Foto: Health
Marice mengaku saat ini dia belum menikah. Tapi hal itu tak membuatnya malu dan takut untuk membuka statusnya sebagai ODHA. Ia yakin, Tuhan punya rencana terbaik untuknya. ”Saya yakin semangat hidup saya akan sangat membantu,” tuturnya.
Ia juga berharap masyarakat yang mendapat informasi tentang orang yang terkena HIV/AIDS agar tidak lagi mendiskriminasikan para ODHA. ”Karena kita juga manusia, bukan sampah yang dibuang. Kita juga minta pemerintah memperhatikan kami agar ODHA bisa diberikan peluang kerja seperti teman-teman yang lain agar kami dapat menghidupi kebutuhan kami sehari-hari,” tandasnya.(JPG/cr-03/kai/fri/jpnn)
Peringatan Hari Aids Sedunia (HAS) tahun ini rasanya amat istimewa bagi Marice dan pasangan suami istri Anita Sabari dan Theluis M.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Longboat Membawa 5 Orang Tenggelam, 3 Penumpang dalam Pencarian
- Bea Cukai Ternate Berantas Rokok Ilegal Lewat 3 Operasi Penindakan di Malut, Ini Hasilnya
- Bea Cukai Dorong Peningkatan Ekspor dari 2 Daerah Ini Lewat Sinergi Berbagai Instansi
- 3 Korban Longboat Terbalik di Malut Masih Hilang, Pencarian Dilanjutkan Besok
- Sherly Tjoanda Jadi Gubernur Terkaya di Indonesia, Hartanya Sebegini
- Speedboat Basarnas Bawa 11 Orang Meledak di Tidore, 3 Orang Tewas, 1 Hilang