Simak Tips Yurianto Agar Orang Tidak Terinfeksi Covid-19
Sabtu, 06 Juni 2020 – 18:10 WIB
"Oleh karena itu, mari mengubah cara hidup kita untuk lebih sehat dan lebih aman, agar bisa terhindar dari kemungkinan penularan," ujar dia.
Kemudian, kata Yuri, masyarakat bisa memakai masker saat berada di luar rumah. Pemakaian masker demi mencegah seseorang menularkan atau tertular dari COVID-19.
"Oleh karena itu mari bersama-sama mengutamakan untuk sehat. Itu hanya membutuhkan perubahan pada perilaku, pada pemahaman untuk menjaga jarak, menggunakan masker, rajin mencuci tangan, kemudian menjaga imunitas dengan memenuhi kebutuhan gizi secara seimbang," beber Yuri. (mg10/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan COVID-19 Achmad Yurianto menyebutkan, vaksin bukan satu-satunya cara agar seseorang terhindar dari penularan Covid-19.
Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Waspadai Penularan Covid-19 Varian ERIS saat Nataru, Begini Gejalanya
- Dinkes Sumsel Minta 2.000 Vial Vaksin Sinovac ke Kemenkes
- 1 Warga Palembang Positif Covid-19, Dinkes Sumsel Imbau Masyarakat Kembali Pakai Masker
- Satu Warga Palembang Positif Covid-19
- FBI Percaya Covid-19 Lahir di Fasilitas Milik China Ini
- Awas! Kasus Positif Covid-19 Daerah Ini Naik Lagi