Simpan Sabu-Sabu, Pemuda 22 Tahun Ditangkap Polisi
Senin, 19 Juni 2023 – 18:47 WIB
Kasi Humas menambahkan petugas mengamankan pelaku yang mengaku bernama RAP. Petugas didampingi oleh Kepala Lingkungan melakukan penggeledahan terhadap pelaku, dan menemukan sabu 1,72 gram.
Kemudian petugas menanyakan kepada pelaku tentang kepemilikan barang bukti narkotika jenis sabu tersebut. Pelaku mengakui bahwa barang bukti diduga narkotika jenis sabu yang di temukan adalah miliknya.
"Selanjutnya petugas membawa pelaku beserta seluruh barang bukti tersebut ke Sat Resnarkoba Polres Tebing Tinggi untuk pemeriksaan lebih lanjutnya," katanya.
Agus mengatakan pelaku dipersangkakan melanggar Pasal 114 Ayat (1) Subs Pasal 112 Ayat (1) Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2009 Tentang Narkotika. (antara/jpnn)
Pemuda 22 tahun ini sedang apes ditangkap polisi saat menyimpan sabu-sabu di kantongnya.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Terbaru Polisi Tembak Polisi, Diduga Pembunuhan Berencana, Kapolri Beri Perintah Tegas
- AKP Dadang Iskandar Pembunuh Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Terancam Dihukum Mati
- Usut Tuntas Kasus Penembakan Polisi di Solok Selatan: Menunggu Implementasi Revolusi Mental Polri
- Kasatreskrim Ditembak Kabag Ops di Sumbar, Kadiv Propam Bilang Begini
- 5 Berita Terpopuler: Terungkap Kriteria Honorer dapat Afirmasi di Seleksi PPPK, Silakan Lapor ke Sini jika Ada Kekurangan
- Heboh Polisi Tembak Polisi di Sumbar, Perintah Kapolri Tegas!