Simpanan Masyarakat Mencapai Rp 2 Ribu Triliun

’’Berdasar jenis simpanannya, yaitu giro, tabungan, deposit on call, sertifikat deposito, dan deposito, jenis simpanan yang jumlah rekeningnya mengalami kenaikan paling tinggi adalah deposito,’’ ungkap Samsu.
Kenaikan simpanan deposito, kata dia, mencapai 1,75 persen dari 8.666 pada Oktober 2016 menjadi 8.818 rekening pada November 2016.
Sementara itu, kenaikan nominal simpanan tertinggi dirasakan tabungan, yaitu 26,02 persen.
Pada Oktober 2016, tabungan mencapai Rp 11,14 triliun, lalu menjadi Rp 14,04 triliun pada November 2016.
Direktur Eksekutif Penjaminan dan Manajemen Risiko LPS Didik Madiyono menyatakan, minat masyarakat untuk menaruh dana di deposito masih cukup tinggi.
Sebelumnya, dia memprediksi bank-bank cenderung menaikkan suku bunga deposito demi menjaga pertumbuhan dana.
’’Ini terutama terjadi di bank-bank besar seperti bank umum kelompok usaha (BUKU) 3 dan 4,’’ ujarnya. (rin/c14/noe)
Jumlah rekening dan nominal simpanan yang dijamin di bank umum menunjukkan peningkatan.
Redaktur & Reporter : Ragil
- Bos Indodana Finance Berbagi Tips Mengelola Keuangan dengan Bijak
- Ini 3 Kunci Hidup Seimbang: Keuangan, Keluarga, dan Kesejahteraan
- Monly AI Permudah Pencatatan Keuangan via WhatsApp, Ada Pengingat Otomatis
- Allo Bank Salurkan Rp 250 Miliar untuk Akulaku Finance
- Susuran Jajaran Direksi Danantara Bikin Investor Kecewa, Kok Bisa?
- Cadangan Devisa Naik Tipis, Kini Nilainya Sebegini