Simposium Jantung & Orthopedi Siloam Hospitals Jadi Momentum Bertukar Ilmu
Rabu, 01 Mei 2024 – 10:00 WIB
Dengan kegiatan ini para dokter saling mengenal, bertukar informasi dan tatalaksana yang dapat berdampak pada pelayanan sehingga rujukan pasien di dalam negeri dapat dioptimalkan.
"Ini juga agar pasien tidak perlu lagi ke luar negeri mencari pengobatan terbaik yang umumnya terjadi di Malaysia, Singapura, Thailand, India dan negara-negara tetangga lainnya sekitar Indonesia," ucap Angelia. (esy/jpnn)
Simposium bedah jantung dan orthopedi yang digelar Siloam Hospital menjadi momentum bertukar ilmu dari para dokter serta tenaga kesehatan.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Mesyia Muhammad
BERITA TERKAIT
- Dangkal Dalam
- Kiat Atasi Alergi dan Cara Pencegahan yang Tepat
- Usia Masih Muda tetapi Banyak Uban? Inilah Penyebab dan Solusinya
- 10 Rahasia Sehat yang Dokter Tidak Pernah Ceritakan
- RS Hasan Sadikin Berusia 101 Tahun, Menkes Budi Titip 3 Pesan Penting Ini
- Siloam Hospitals TB Simatupang Tingkatkan Penanganan Stroke Iskemik