Sinergi DPRD dan Peradi: Perkuat Akses Bantuan Hukum bagi Warga Bogor

Sinergi DPRD dan Peradi: Perkuat Akses Bantuan Hukum bagi Warga Bogor
Terima audiensi Peradi, Ketua DPRD Kota Bogor perkuat akses bantuan hukum bagi masyarakat. Foto: source for jpnn

Adityawarman menegaskan bahwa DPRD Kota Bogor akan terus mendorong kebijakan yang berpihak pada perlindungan hukum bagi masyarakat.

“Kerja sama ini adalah langkah positif untuk memperkuat penegakan hukum dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat Kota Bogor. Kami siap mendukung berbagai program yang bertujuan memberikan manfaat nyata bagi warga," pungkasnya. (jlo/jpnn)

Terima audiensi Peradi, Ketua DPRD Kota Bogor perkuat akses bantuan hukum bagi masyarakat.


Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News