Singapura Tahan Imbang Filipina di Manila
Sabtu, 08 Desember 2012 – 22:24 WIB
MANILA -- Singapura punya peluang lebih baik untuk melaju ke Final AFF Cup 2012 setelah mampu menahan imbang Filipina di leg pertama Semifinal AFF Cup, Sabtu (8/12). Pertandingan yang berlangsung di Rizal Memorial Stadion, Manila, berakhir dengan skor 0-0. Mustafic bahkan nyaris menjebol gawang Filipina yang dijaga De Sacapano di menit 28 ketika berhasil merebut bola dari pemain Filipina di daerah pertahanannya sendiri. Sayang tembakan Mustafic lemah sehingga mudah dijangkau Sacapano.
Singapura akan gantian menjadi tuan rumah di leg kedua pekan depan. Dengan dukungan suporter yang lebih banyak, Singapura punya peluang besar untuk memenangi pertandingan.
Baca Juga:
Bermain di kandang lawan tidak membuat Singapura bertahan. Di babak pertama, Mustafic Fahrudin Dkk lebih menguasai pertandingan dan menciptakan sejumlah peluang.
Baca Juga:
MANILA -- Singapura punya peluang lebih baik untuk melaju ke Final AFF Cup 2012 setelah mampu menahan imbang Filipina di leg pertama Semifinal AFF
BERITA TERKAIT
- Performa Pemain Asing Kurang Moncer, Jakarta Pertamina Enduro Coba Cari Pengganti
- Persis Belum Pernah Menang, OKS Singgung Soal Ini, Alamak!
- Anthony Sinisuka Ginting Cedera, Indonesia Hanya Mengirim 5 Wakil di India Open 2025
- PBSI Ciptakan Plaform Sport Science Analytics, Sangat Penting!
- 10 Pemain Persis Solo Gigit Jari, PSM Makassar Tembus Top 6
- Debut Cleyton Santos di Persis Berujung Petaka, Kena Kartu Merah dan Kalah dari PSM