Singkawang Tergenang, Warga Siap Mengungsi
Selasa, 25 Oktober 2011 – 09:50 WIB

Singkawang Tergenang, Warga Siap Mengungsi
Warga saat ini sangat khawatir dan bila ada hujan pada sore atau malam hari, dipastikan air akan terus naik dan tentu mereka akan mengungsi di kantor camat.
Baca Juga:
“Setiap tahunnya kita pasti mengungsi kalau ada banjir. Kayaknya, seperti dulu lagi. Air besar. Mudah-mudahan tak meninggi sehingga kami tak repot untuk mengungsi,” kata warga. Melihat kondisi air, warga mengatakan ada kemungkinan banjir akan membesar. Mereka pun telah mempersiapkan sejumlah alat transportasi seperti sampan.
“Siap-siap saja untuk mengungsi,” kata bapak yang sedang menyeret sampannya di dekat rumahnya di Gang Nipah Kuning.
Menurut Erna, rumahnya sudah mulai masuk air dan sudah mengungsikan barang-barang yang berada di ruangan ke tempat yang lebih tinggi.
SINGKAWANG - Ratusan rumah warga yang tinggal di sejumlah gang di Kelurahan Sedau, Singkawang Selatan, Senin (24/10) terendam. Warga mulai mempersiapkan
BERITA TERKAIT
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Tabung Gas Meledak di Cilincing, 3 Warga Terluka
- Gunung Marapi Erupsi Lagi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 1.000 Meter
- Suami Istri Ditemukan Tewas di Saluran Irigasi, Polisi Beberkan Fakta