Singkawang Tergenang, Warga Siap Mengungsi
Selasa, 25 Oktober 2011 – 09:50 WIB

Singkawang Tergenang, Warga Siap Mengungsi
“Kayak dulu lagi tampaknya, apalagi hujan terlihat mau mendung,” kata Erna memberikan penjelasan. Sementara itu, di Gang Garuda ada sebuah PAUD. PAUD Susi ini sudah meliburkan anak-anaknya.
“Ya, mulai tadi (kemarin) sudah kita liburkan. Sebab, air sudah masuk ke dalam kelas. Apalagi, jalan-jalan sudah tergenang,” kata Pengelola PAUD Susi, Sahbandi kepada Pontianak Post (JPNN Grup).
Dia sendiri sibuk memindahkan kursi dan beberapa peralatan PAUD ke tempat yang lebih tinggi. Kemungkinan, libur PAUD tiga hari.
“Ya, biasanya tiga hari. Tapi lihat kondisilah,” kata dia lagi.
SINGKAWANG - Ratusan rumah warga yang tinggal di sejumlah gang di Kelurahan Sedau, Singkawang Selatan, Senin (24/10) terendam. Warga mulai mempersiapkan
BERITA TERKAIT
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia