Sinta Bachir Kepincut Pemain Inggris
Senin, 21 Juni 2010 – 14:42 WIB
DEMAM Piala Dunia juga mendera artis Sinta Bachir. Pemeran film Suster Keramas, Time, dan Taring itu bahkan kepincut dengan pemain Inggris. Apalagi, melihat gaya permainan tim asuhan Fabio Capello yang tampil di ajang Piala Dunia 2010 ini. ”Yang paling aku suka dari dia adalah kepalanya yang botak. Jadi terlihat seksi!” kata artis asal Semarang ini.
”Pemainnya masih muda-muda. Terus permainan bola mereka juga bagus. Mudah-mudahan saja mereka bisa sampai ke final,” ujarnya.
Baca Juga:
Di antara anggota pasukan Three Lions yang ikut ke Piala Dunia, Sinta mengaku sangat mengagumi striker timnas Inggris, Wayne Rooney. Ini karena selain masih muda, juga memiliki teknik permainan bola yang bagus, serta sering membuat gol.
Baca Juga:
DEMAM Piala Dunia juga mendera artis Sinta Bachir. Pemeran film Suster Keramas, Time, dan Taring itu bahkan kepincut dengan pemain Inggris. Apalagi,
BERITA TERKAIT
- Raffi Ahmad Serahkan LHKPN, KPK Lakukan Verifikasi
- Bopak Sempat Cium Kening sebelum Abah Qomar Meninggal Dunia
- Curhat Cut Intan Nabila Setelah Armor Toreador Divonis 4,5 Tahun Penjara
- Terungkap, Pesan Terakhir Qomar kepada Anak-anaknya
- Permintaan Terakhir Abah Qomar Sebelum Meninggal Dunia, Terungkap
- Baim Wong Ceritakan Momen Perpisahan Terakhir Sang Ayah