Sinyal PKB untuk Khofifah Makin Kuat
Jumat, 11 Januari 2013 – 02:02 WIB

Sinyal PKB untuk Khofifah Makin Kuat
JAKARTA - Khofifah Indar Parawansa benar-benar berharap bisa diusung Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) pada Pemilukada Jawa Timur yang digelar tahun ini. Ketua PP Muslimat NU itu pun terus berupaya meyakinkan pengurus teras PKB agar figur yang diusung bukan calon lain. "Nha kedatangan Mbak Khofifah itu untuk minta konfirmasi dan kepastian PKB dalam mengusung dirinya di Pilkada Jawa Timur setelah pleno kemarin," ungkap Saiful, tadi malam.
Pada Kamis (10/1) pukul 20.30, Khofifah kembali mendatangi kantor DPP PKB di Jalan Raden Saleh, Jakarta Pusat. Ini merupakan yang ketiga kalinya Khofifah mendatangai DPP PKB semenjak namanya disebut-sebut sebagai kandidat kuat cagub Jatim.
Baca Juga:
Ketua Lajnah Pemenangan Pemilu DPP PKB, Saifullah Maksum, mengungkapkan bahwa kedatangan Khofifah itu untuk menanyakan perkembangan di internal PKB tentang figur yang akan diusung pada Pilgub Jatim. Saiful -panggilan Saifullah- mengungkapkan, pada Rabu (9/1) lalu DPP PKB telah menggelar rapat pleno untuk membahas Pilgub Jatim.
Baca Juga:
JAKARTA - Khofifah Indar Parawansa benar-benar berharap bisa diusung Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) pada Pemilukada Jawa Timur yang digelar tahun
BERITA TERKAIT
- Sejumlah PAC PDIP Datangi Megawati Setelah PN Jakpus Menangkan Gugatan Tia Rahmania
- Kongres PDIP Bakal Diisi Acara Pengukuhan Megawati Sebagai Ketua Umum
- Mbak Puan Sentil Israel soal Serangan di Palestina
- Politik Uang PSU Pilkada Serang, Gakkumdu Sita Duit Sebanyak Ini
- Info Sementara Penghitungan Suara PSU Pilkada Tasikmalaya, Siapa Unggul?
- Guntur Romli PDIP Heran Putusan Gugatan Tia Rahmania Baru Ramai Sekarang: Ini Ada Apa?