Sipir Dilarang Libur
Selasa, 06 Agustus 2013 – 14:58 WIB
JAKARTA - Untuk mencegah terjadinya kembali kerusuhan di lapas membuat Ditjen Pemasyarakatan siaga penuh. Mereka menginstruksikan seluruh petugas di Lapas tidak libur selama lebaran. Instruksi ini berlaku juga diluar petugas jaga lapas.
Kasubdit Komunikasi Ditjenpas Akbar Hadi Prabowo mengatakan sebenarnya instruksi tersebut sudah disosialisasikan jauh hari. Dirjen Pemasyarakatan M. Sueb meminta seluruh petugas lapas tidak libur seminggu sebelum dan sesudah lebaran.
Baca Juga:
Aturan itu berlaku untuk seluruh pegawai, tidak hanya petugas jaga atau sipir. "Semua yang ada di bagian administrasi, pembinaan dan staf pendukung lainnya diperbantukan untuk menjaga kamtib (keamanan dan ketertiban) lapas," jelas Akbar.
Baca Juga:
JAKARTA - Untuk mencegah terjadinya kembali kerusuhan di lapas membuat Ditjen Pemasyarakatan siaga penuh. Mereka menginstruksikan seluruh petugas
BERITA TERKAIT
- PPPK Minta Regulasi Mutasi, Relokasi, dan TPP Rp 2 Juta, Berlebihankah?
- Santri Diajak Proaktif Melawan Judi Online Lewat Kampanye di Digital
- Gagal di Kasus Timah, Kejagung Jangan Cari Pengalihan Isu dengan Menumbalkan Polri
- DPP KNPI: Pemuda Mitra Strategis Pemerintah untuk Mewujudkan Swasembada Energi dan Pemanfaatan EBT
- Mensos Temukan 1 Keluarga Penyandang Disabilitas di Surabaya Tak Terima PKH
- Pj Gubernur PBD Ingatkan ASN Agar Tidak Bermental Seperti Bos yang Minta Dilayani