Sirkuit Mini Jadi Tempat Ujian Praktik SIM, Gantikan Angka 8 dan Zig-zag
Jumat, 11 Agustus 2023 – 06:11 WIB

Direktur Lalu Lintas Polda Sumsel Kombes Pol M Pratama Adhyasastra SIK MH bersama Kapolrestabes Palembang Kombes Pol Harry Sugihhartono saat melakukan pemotongan pita lanching Sirkuit Mini. Foto: Cuci Hati/jpnn.
"Kami berharap pengemudi yang sudah mendapat sertifikasi kelulusan akan mahir saat berlalu lintas di jalan agar bisa selamat," harap Pratama.
Kapolrestabes Palembang Kombes Pol Harryo Sugihhartono mengatakan bahwa dengan di launching Sirkuit Mini dan ujico ini akan mempermudah para pemohon SIM ke depannya.
"Karena ujian praktek yang dahulu angka 8 dan zig zag tidak berlaku lagi. Kami juga sudah melakukan survei dan kajian bentuk Sirkuit Mini ini," kata Harryo.
"Sirkuit Mini ini juga diharapkan dapat meringankan kemampuan dari pada calon pemohon SIM," imbuh Harryo. (mcr35/jpnn)
Satlantas Polrestabes Palembang secara resmi memberlakukan ujian praktek SIM motor dengan Sirkuit Mini, gantikan Angka 8 dan Zigzag.
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Cuci Hati
BERITA TERKAIT
- Iskandar Ditangkap Polisi di Ogan Ilir, Ini Kasusnya
- Hari Kartini, Pramono Gratiskan Pengurusan SIM untuk ASN dan Wartawan Perempuan
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- Kapolri Jenderal Listyo Membuka Orientasi XII HIKMAHBUDHI, Candra Aditiya Nugraha: Ini Kegiatan Berskala Nasional