Sisa Kuota 1.130 Haji Plus Diperebutkan Terbuka
Sabtu, 11 Oktober 2008 – 11:45 WIB

Sisa Kuota 1.130 Haji Plus Diperebutkan Terbuka
JAKARTA - Kebijakan Kerajaan Arab Saudi mengembalikan kuota haji Indonesia dari 207 ribu menjadi 210 ribu menjadi bumerang bagi pemerintah. Walau Departemen Agama (Depag) sudah mengalokasikan 3 ribu kursi haji itu pada jamaah haji plus, ternyata sampai dengan akhir masa pelunasan tanggal 9 Oktober 2008, kuota haji khusus masih tersisa 1.130 kursi. Selain itu, katanya, pelaksanaan qur`ah atau undian untuk penentuan penetapan maktab atau pemondokan jamaah haji di Makkah akan dilakukan pada 16-17 Oktober 2008. ''Pelaksanaan Qur`ah dilakukan di Jakarta,'' papar Abdul Ghafur.
Untuk itu, Depag merancang acara perebutan kursi haji plus secara terbuka yang akan dilangsungkan pada 13 Oktober lusa. Nanti calon jamaah haji (CJH) khusus yang memiliki nomor porsi 21.117 ke atas dapat memperebutkan kursi haji. Syaratnya, menunjukkan bukti setoran awal di bank-bank tempat mereka menyimpan tabungan haji mereka.
Baca Juga:
''Perebutan bebas dilaksanakan di bank-bank tempat setoran awal dengan menunjukkan bukti setor awal,'' papar Direktur Pengelolaan Biaya Pelaksanaan Ibadah Haji dan Pelayanan Sistem Informasi Haji (BPIH dan SIH) Abdul Ghafur Djawahir di Jakarta Jumat (10/10).
Baca Juga:
JAKARTA - Kebijakan Kerajaan Arab Saudi mengembalikan kuota haji Indonesia dari 207 ribu menjadi 210 ribu menjadi bumerang bagi pemerintah. Walau
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?