Sistem Pendidikan Berkarakter Religius dan Berkemajuan
Oleh: Dr. H. Jazuli Juwaini, MA*

Mulai dari isu kesejahteraan, kompetensi, profesionalitas hingga soal tata kelola atau manajemen (birokratisasi) tenaga kependidikan yang dilakukan baik oleh kementerian maupun instansi pendidikan.
Belajar dari negara-negara maju, kualitas SDM pendidik mempengaruhi proses dan hasil pendidikan itu sendiri.
Hal ini, bukan saja terkait kesejahteraan (gaji atau penghasilan), tapi menyangkut penghargaan profesi, peningkatan pengetahuan dan keterampilan, serta tersedianya ruang aktualisasi diri di lembaga-lembaga pendidikan yang memunculkan inovasi dan kreativitas.
Kita semua berharap masa depan pendidikan Indonesia lebih maju lagi dan mampu melahirkan generasi unggul, kreatif, inovatif, mandiri, dan berkarakter kuat dalam iman, takwa, dan akhlak mulia.
Dibutuhkan kerja keras dan kerja cerdas dari seluruh komponen bangsa dimana pemerintah harus mengambil tanggung jawab penuh dalam mewujudkan tujuan pendidikan nasional sebagaimana amanat konstitusi. (**)
*Penulis ialah Ketua Fraksi PKS DPR RI.
Negara kita secara sadar menghendaki manusia Indonesia yang beragama, manusia yang selalu ingat dan mengamalkan perintah Tuhan melalui ajaran agama.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
- Kemenkes di Guest Lecture U-Bakrie: Mahasiswa Harus Terlibat Aktif Dalam Kampanye Kesehatan Mental
- Elite PKS & Partai Erdogan Bertemu di Turki, Kemerdekaan Palestina Jadi Isu Utama
- Peserta PPDS Diduga Perkosa Pasien, Anggota DPR Minta STR dan SIP Pelaku Dicabut
- Perkuat Solidaritas, PKS & AK Party Bertemu Membahas Perjuangan Palestina
- Gelar Topping Off, Sekolah Terpadu Sedaya Bintang Siap Buka Tahun Ajaran 2025/2026
- Waka MPR Dorong Pengembangan Kompetensi Berkelanjutan Bagi Guru Harus Dijalankan