Siswa Belajar dari Sekolah, Orang Tua Wajib Lakukan Hal Ini

Siswa Belajar dari Sekolah, Orang Tua Wajib Lakukan Hal Ini
Pembelajaran tatap muka atau PTM di sebuah sekolah. Ilustrasi/foto: dokumen JPNN.com/Ricardo

Hal ini berdampak pada penambahan kasus Covid-19.

“Banyak anak pulang sekolah tidak langsung pulang ke rumah, tapi mampir ke rumah teman, main dan sebagainya sehingga ada penambahan covid,” tambah Riza.

Diketahui, Disdik DKI memutuskan hari pertama semester genap dimulai Senin kemarin.

Dalam aturannya, pembelajaran akan dilakukan secara tatap muka dengan kapasitas 100 persen selama 6 jam per hari.

Kebijakan tersebut merujuk pada SKB 4 Menteri tertanggal 21 Desember 2021 Nomor 05/KB/2021, Nomor 1347 Tahun 2021, Nomor HK.01.08/MENKES/6678/2021, Nomor 443-5847 Tahun 2021 Tentang Panduan Penyelenggaraan Pembelajaran di Masa Pandemi COVID-19.

Kemudian, SK Kepala Dinas Pendidikan Nomor 1363 Tahun 2021 Tentang Penyelenggaraan Pembelajaran Tatap Muka Terbatas pada Masa Pandemi COVID-19. (mcr4/jpnn)

Simak! Video Pilihan Redaksi:

Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria, meminta agar orang tua melakukan sejumlah tindakan untuk siswa yang telah menghadiri Pembelajaran Tatap Muka (PTM) dari sekolah


Redaktur : Friederich
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News