Siswa di Medan Disuntik Vaksin Kosong, Ini Sejumlah Barang Bukti yang Disita Polisi, Hmm
Jumat, 21 Januari 2022 – 22:16 WIB
Ia mengatakan video tersebut direkam oleh orang tua korban K saat sang anak O, 11, tengah divaksinasi.
Baca Juga: Polisi Kantongi Identitas Pencabul Bocah 10 Tahun di Manado, Siap-Siap Saja
"Setelah kembali ke rumah, orang tua korban memperlihatkan dan mengirimkan video tersebut kepada keluarganya dan pada Kamis (20/1) video tersebut viral di Medsos," kata Kabid Humas Polda Sumut.(antara/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Polda Sumatera Utara menyita sejumlah barang bukti terkait kasus tenaga kesehatan (nakes) yang diduga menyuntikkan vaksin kosong kepada seorang siswa Sekolah Dasar (SD) di Medan.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- SPPG Lanud Memulai Program Makan Bergizi Gratis
- Eks Anggota TNI Tewas Dibunuh, 7 Pelaku Masih Diburu
- Korupsi Rp 4,48 Miliar, Koruptor Ini Cuma Dituntut 18 Bulan Penjara
- Kasus Ustaz Dianiaya Gegara Ceramah soal Korupsi, Sahroni: Mencurigakan!
- Manipulasi Nilai, Antara Realitas Pendidikan dan Pencarian Kebenaran
- Kasus Korupsi Dana BOS, Mantan Kepala SMK Pembaharuan Porsea Divonis 4 Tahun Penjara