Siswa Dipukul, Kepala Sekolah Diserang
Sabtu, 09 Maret 2013 – 13:35 WIB

Siswa Dipukul, Kepala Sekolah Diserang
Intinya, kejadian itu tidak lagi terulang yang kedua kalinya. Selain itu, laporan yang dibuat adiknya diyakininya benar. ”Kami sudah sepakat berdamai, Senin depan kembali bertemu,” katanya.
Kepala Sekolah SDN 1 Banua Jinggah Indiarto mengatakan, pihaknya menerima pintu damai meski ia sempat dipukul 3 kali oleh oknum warga dan keluarga Dani. Pria yang belum genap 8 bulan menjabat kepala sekolah di SD itu menampik telah memukul. “Saya hanya mencuil (mendorong pelan). Kalau itu dinilai salah saya juga minta maaf kepada keluarga korban,” katanya.
Salam, salah satu guru senior yang telah mengajar selama 26 tahun di sekolah itu menjelaskan, kejadian tersebut hanya salah paham. Laporan itu pertama disampaikan oleh Surya, rekan sekelas Dani yang menceritakan kepala Dani telah dipukul. Padahal menurut pihak sekolah Dani tidak dipukul, tapi hanya didorong pelan. (amt)
BARABAI – Kepala SDN 1 Banua Jingah Barabai, Indiarto menjadi korban pemukulan oleh beberapa orang keluarga siswa, Jumat (8/3). Sejumlah guru
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki