Siswa SMK Bisa Buat Mobil
Kamis, 08 Desember 2011 – 09:16 WIB
Baca Juga:
Jenis mobil Esemka lainnya, banyak menyerupai mobil sport dari merek ternama seperti Ford Everest, Suzuki New Grand Vitara dan Mitsubishi Estrada. Ada juga yang sudah beroperasi, dimanfaatkan sebagai mobil ambulance.
Yitno menjelaskan walau banyak yang berminat memesan mobil Esemka, pihaknya hingga kini masih fokus pada pembelajaran perakitan komponen mobil untuk siswa. “Belum untuk jual beli,” tegasnya.
Sukses produksi mobil di sana, bermula dari rencana kerja Direktorat Pendidikan SMK Departemen Pendidikan Nasional (Depdiknas). SMK Muhammadiyah Borobudur dipilih sebagai salah satu sekolah di Indonesia yang berkesempatan mendapat kiriman impor komponen produksi mobil dari China. Dua orang guru SMK Muhammadiyah Borobudur kemudian dikirim ke pelatihan perakitan mobil di Cikampek. Dari guru tersebut, ilmu produksi mobil diserap siswa.
Tak hanya laptop, siswa SMK kini bisa membuat mobil! SMK Muhammadiyah Borobudur salah satunya. Memanfaatkan bahan impor dari China, produksi mobil
BERITA TERKAIT
- Direksi ASABRI Mengajar Para Mahasiswa Magister Universitas Pertahanan
- Pilih Hotel sebagai Fasilitas Kampus, CEO UIPM Beri Penjelasan Begini
- Eramet & KBF Berikan Beasiswa untuk Mahasiswa Indonesia Timur, Ini Harapan Gubernur Sulut
- Sebanyak 96 Mahasiswa Presentasikan Hasil Riset di Knowledge Summit
- Dukung Gerakan Literasi Heka Leka, Anies Baswedan Bicara Potensi Anak-anak Maluku
- Research Week 2024: Apresiasi Kinerja Dosen Untar Hasilkan Karya Ilmiah Berkualitas