Siswa SMP Mendaftar UN Susulan
Kamis, 25 April 2013 – 11:26 WIB
Pihaknya mengaku, tidak akan menyulitkan peserta ujian susulan. Semua peserta yang melakukan ujian susulan, perlakuannya sama seperti peserta UN yang serentak digelar sepekan lalu. “Tidak ada perbedaan sedikitpun antara UN susulan dengan UN sepekan lalu. Semua aturannya tetap sama,” lanjut Nursyamsu.
Baca Juga:
Khusus UN susulan tingkat SMA sederajat, saat ini telah memasuki hari terakhir. Itu artinya, menurut dia, setalah UN susulan SMA nanti langsung digulirkan ujian susulan SMP sederajat. Mengenai pengumuman kelulusan, dia mengaku, akan dilakukan serentak.
“Hanya saja, yang paling penting saat ini, kami fokus dulu dengan UN susulan tingkat SMA sederajat. Kalau sudah selesai ujian nanti, barulah pengumaman kita bahas. Yang jelas pengumuman UN SMA sederajat dilakukan bulan Mei,” pungkasnya.(ety)
PALEMBANG--Lantaran tidak mengikuti Ujian Nasional (UN) karena sakit, sejumlah siswa SMP di Kota Palembang terpaksa mengikuti UN susulan. Menurut
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mendikdasmen Abdul Mu'ti Sampaikan Pesan Prabowo soal Kurikulum Merdeka, Alon-Alon
- Mendikdasmen: Coding dan Artificial Intelligence Mulai Diajarkan pada Tahun Ajaran Baru
- Ganesha Operation Bekali Siswa Sumsel Menghadapi Seleksi Masuk Perguruan Tinggi yang Ketat
- Institut Teknologi Del Menggunakan AI untuk Deteksi Kecurangan Saat Ujian
- Rantastia Nur Alangan Ungkap Dukungan Dr. Ram Krishna untuk UIPM
- Tingkatkan Kualitas Pendidikan di Sulsel, Ganesha Operation Kenalkan GO Expert