Siswi SMP Diduga Terkena Peluru Nyasar
Kamis, 18 Juli 2013 – 09:22 WIB

Siswi SMP Diduga Terkena Peluru Nyasar
PURWOKERTO - Nasib naas menimpa Dea Cantika usai pulang sekolah Rabu (17/7) kemarin. Siswi SMP 3 Purwokerto ini diduga terkena peluru nyasar dahi dan masuk di bagian pipi sebelah kanan. Kejadian yang mengejutkan sekolah dan teman-temannya itu terjadi saat menunggu jemputan sepulang sekolah, sekitar pukul 11.30 WIB. "Sempat binggung, teman-temannya bilang seperti itu. Saya langsung lari ke Elisabeth," kata Artiah sambil sesekali mengusap air matanya. Matanya juga nampak sembab.
Menurut penuturan ibu korban, Siti Artiah, saat menjemput anaknya di SMP 3, di Jalan Gereja, ia sudah tidak lagi menemui Dea, panggilan akrab Dea Cabtika.
Kaget luar biasa begitu ia mendengar dari teman-temannya, kalau Dea dilarikan ke Rumah Sakit Elisabeth karena ada benda yang bersarang di pipi kanannya.
Baca Juga:
PURWOKERTO - Nasib naas menimpa Dea Cantika usai pulang sekolah Rabu (17/7) kemarin. Siswi SMP 3 Purwokerto ini diduga terkena peluru nyasar dahi
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku