Siti Aisyah Ingin Terus Kembangkan Kewirausahaan Pemuda
Kamis, 20 Juli 2017 – 19:09 WIB

KNPI. Website KNPI
Sementara itu, Khanisa, salah seorang peserta pelatihan, mengaku senang karena narasumber dalam pelatihan ini memberikan pengetahuan yang tidak biasa disampaikan dalam pelatihan-pelatihan kewirausahaan.
“Dalam pelatihan ini menghadirkan narasumber dari Bank Jabar Banten yang memaparkan bagaimana pengusaha atau sebuah perusahaan dapat menjadi feasible dan bankable. Hal ini merupakan pengetahuan yang diperlukan setiap pengusaha mikro dan kecil untuk dapat semakin naik kelas," pungkasnya. (rmo/jpnn)
Kementerian Koperasi dan UKM menyelenggarakan Pelatihan Wirausaha Pemuda Indonesia di Cipaku Garden Hotel Bandung hari ini.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Viral Dugaan Penghinaan pada Habib Idrus, DPP KNPI: Ini Ramadan, Seharusnya Menebarkan Kedamaian
- Ratusan Napi Rutan Salemba Dipindahkan, KNPI Apresiasi Kinerja Kementerian Imipas
- CEO BPI Danantara Rangkap Jabatan Sebagai Menteri Investasi, Ketum KNPI Bereaksi
- Anggota DPRD Didin Sirojudin Minta KNPI Karawang Kedepankan Gagasan
- DPP KNPI Dukung Gagasan Presiden Prabowo Tentang Penyederhanaan Sistem Pilkada
- Hadiri KNPI Fair 2024, MPR Dukung Penuh Kegiatan Positif untuk Pemuda