Siti Fauziah Ajak Masyarakat Sukseskan Sidang Tahunan MPR
Minggu, 15 Agustus 2021 – 23:58 WIB

Kabiro Humas dan Sistem Informasi Setjen MPR Siti Fauziah. Foto: Humas MPR RI
Indonesia merdeka, MPR, dan Konstitusi menurut Siti Fauziah bisa ada dan tercipta berkat perjuangan para pahlawan. Dikatakan banyak cara untuk menghargai jasa-jasa para pahlawan yang telah mengorbankan jiwa dan raganya untuk Indonesia.
“Meneladani sikap rela berkorban para pahlawan merupakan bentuk menghargai jasa para pahlawan,” tuturnya.
Untuk mengingatkan jasa-jasa para pahlawan itulah dirinya mengajak kepada masyarakat untuk ramai-ramai menginstal dan mengunggah twibbonize dengan background ketiga hari besar tadi.
“Ayo kita ingatkan jasa-jasa para pahlawan yang mampu melahirkan Indonesia, Konstitusi, dan MPR lewat media sosial,” paparnya.(jpnn)
Untuk meramaikan dan menyukseskan Sidang Tahunan MPR, Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia, dan Hari Konstitusi Siti Fauziah mengajak kepada masyarakat untuk memeriahkan ketiga hari besar itu dengan ramai-ramai menggunakan twibbonize dan
Redaktur : Friederich
Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 3 Juta Lulusan SMA/SMK Menganggur, Waka MPR: Berbagai Langkah Harus Segera Diambil
- HNW Usulkan ke Prabowo Terbitkan Keppres yang Tetapkan 3 April sebagai Hari NKRI
- Danantara dan Komitmen Presiden Bagi Hilirisasi SDA-Tanaman Pangan
- Waka MPR Dorong Pemda Proaktif Sosialisasikan Persyaratan SPMB 2025 Secara Masif
- Waka MPR Sebut Inisiatif Putra Prabowo Temui Megawati Meneduhkan Dinamika Politik
- Johan Rosihan PKS: Idulfitri jadi Momentum Membangun Negeri dengan Akhlak