Siti Zuhro Anggap Lebih Masuk Akal Demokrat Gabung Koalisi Prabowo, Begini Analisisnya

jpnn.com - JAKARTA - Partai Demokrat belum memutuskan mendukung Ganjar Pranowo atau Prabowo Subianto setelah memilih keluar dari Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP).
Peneliti Ahli Utama Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Siti Zuhro meyakini Partai Demokrat memiliki kalkulasi politik untuk menentukan arah dukungan di Pilpres 2024.
Namun, Siti Zuhro menilai bahwa Partai Demokra lebih masuk akal jika bergabung dalam Koalisi Indonesia Maju (KIM).
"Dari perspektif publik, opsi bergabung dengan Partai Gerindra yang 'ok' dan masuk akal," kata Siti Zuhro di Jakarta, Minggu (10/9).
Pascakeluar dari KPP, Partai Demokrat belum menentukan arah koalisinya.
Ada dua opsi yang dimiliki Partai Demokrat.
Pertama, bergabung dalam KIM untuk mendukung Prabowo Subianto menjadi bakal calon presiden (bacapres).
Kedua, bergabung dalam koalisi yang dipimpin PDI Perjuangan mengusung Ganjar Pranowo sebagai bacapres.
Siti Zuhro menganggap lebih masuk akal apabila Partai Demokrat bergabung dalam koalisi Prabowo Subianto. Begini analisisnya.
- Prabowo Jadi Pemimpin Dunia dengan Kepuasan Publik Tertinggi di Negara G20
- Utus Jokowi ke Pemakaman Paus, Prabowo Titipkan Pesan Khusus
- Bulog Siap Dukung Koperasi Merah Putih untuk Memperkuat Ketahanan Pangan
- Prabowo Berikan Bantuan Rp101 Miliar ke Negara Ini
- Prabowo Puji Keberhasilan Herman Deru Meningkatkan Produksi Pangan Sumsel
- Prabowo Sebut Petani Harus Bisa Punya Rumah dan Mobil