Situasi di Jayapura dan Perbatasan PNG Memanas
Tembakan di Perbatasan, Teror Bom, dan Penggeledahan Lapas
Rabu, 15 April 2009 – 09:31 WIB
JAYAPURA - Wilayah Papua makin memanas, termasuk di dekat perbatasan dengan Papua Nugini (PNG). Tiga warga asal Skow-Wutung yang melintas dengan sepeda motor di Jalan Muara Tami diserang serentetan tembakan sekitar pukul 10.30 WIT, Selasa (14/04). Nurhabri menjelaskan, ketiga korban itu adalah Alimuddin, Rosmi, dan seorang anak kecil bernama Nur Fadillah. Ketiganya mengendarai satu sepeda motor menuju perbatasan RI-PNG.
Tidak ada korban jiwa dalam insiden tersebut. Hanya, bagian depan kendaraan bermotor itu rusak terterjang peluru penyerang. Berdasar kesaksian para korban, tembakan itu berasal dari hutan di dekat pasar di perbatasan.
Baca Juga:
Plh Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Polda Papua AKBP Nurhabri ketika dikonfirmasi Cenderawasih Pos (Jawa Pos Group) membenarkan adanya laporan insiden tersebut. "Lokasinya dekat perbatasan dengan PNG. Tidak ada korban jiwa," ungkapnya.
Baca Juga:
JAYAPURA - Wilayah Papua makin memanas, termasuk di dekat perbatasan dengan Papua Nugini (PNG). Tiga warga asal Skow-Wutung yang melintas dengan
BERITA TERKAIT
- Lulus SKD, 163 Pelamar CPNS Batam Lanjut ke Tahap SKB
- Puluhan Ribu Masyarakat Pekanbaru Penuhi Kampanye Akbar Agung-Markarius
- Banjir Merendam 2.014 Rumah di Kabupaten Bandung, 12.250 KK Terdampak
- Kasus SPPD Fiktif, Polda Riau Sita Rumah Diduga Milik Bang Uun
- Digikomfest 2024 Dorong Keterbukaan Informasi Publik Perangkat Daerah
- Kapolres Banyuasin Membagikan Makanan Bergizi Gratis untuk Siswa SDN 13 Air Kumbang