Situng Provinsi Bali Nyaris 100%, Suara Prabowo - Sandi Tak Sampai 10%
Selasa, 07 Mei 2019 – 12:17 WIB

Rekapitulasi suara Pilpres 2019 di laman Situng KPU, Selasa (7/5). Foto: Situng KPU
Baca juga: Waketum Gerindra Anggap Delegitimasi Hasil Pemilu Tak Salahi Konstitusi
Dari jumlah itu Jokowi - Ma’ruf menang telak dengan 312.823 suara. Adapun Prabowo - Sandi cuma meraih 23.357 suara.
Ketua KPU Badung I Wayan Semara Cipta alias Kayun mengatakan, tingkat parsisipasi pemilih Pemilu 2019 di kabupaten yang dikenal sebagai daerah wisata itu mengalami kenaikan dibandingkan Pilkada Bali. “Pemilihan gubernur mencapai 77,7 persen, sekarang untuk pemilu serentak ini sudah mencapai di atas 80 persen,” tandasnya.(baliexpress/jpg/ara/jpnn)
Laman Sistem Informasi Penghitungan Suara (Situng) milik Komisi Pemilihan Umum (KPU) hampir menyelesaikan seluruh rekapitulasi hasil coblosan Pemilu 2019 di Provinsi Bali.
Redaktur & Reporter : Antoni
BERITA TERKAIT
- Praktisi Hukum: Surat Edaran Gubernur Tak Bisa Dijadikan Acuan Hukum
- AMDK di Bawah Seliter Bernilai Ekonomi & Mudah Didaur Ulang
- BPKN Sebut Kebijakan Gubernur Bali Soal AMDK di Bawah 1 Liter Beri Dampak Negatif
- Rayakan Liburan Paskah yang Mewah di The Ritz-Carlton Bali
- Kemenperin Segera Diskusi dengan Gubernur Bali soal Pelarangan AMDK di Bawah 1 Liter
- Larangan Air Kemasan di Bawah 1 Liter Dinilai Baik untuk Masa Depan Bali