Situs Cibalay Diteliti
Senin, 04 Maret 2013 – 07:58 WIB
BOGOR---Para volunteers sejarah, budaya dan kepurbakalaan yang tergabung dalam Bogor Historian Lovers (BHL) mulai meneliti area Situs Cibalay di Desa Tapos 1, Kabupaten Bogor, Minggu (3/3).
Anggota BHL, Kritiyan mengatakan, sengaja mendatangi bukit untuk membuat film dokumenter tentang penyebaran situs Cibalay karena diperkirakan masih banyak benda yang belum tergali.
Baca Juga:
Tak hanya itu, kata dia, untuk mengetahui detail apakah struktur rancangan bangunan situsnya punya kemiripan dengan sebaran situs di Gunung Padang atau tidak. Ia mengaku, banyak situs yang belum terungkap diantaranya batu menhir setinggi 2,1 meter karena posisinya roboh ditutupi belukar.
Sementara itu, Jupel Cibalay, Dadang Deni mengatakan, pasca ditemukannya situs baru di beberapa area Cibalay diantaranya batu kursi, belum pernah ada dari Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kabupaten Bogor belum pernah datang untuk memeriksa. (cr1)
BOGOR---Para volunteers sejarah, budaya dan kepurbakalaan yang tergabung dalam Bogor Historian Lovers (BHL) mulai meneliti area Situs Cibalay di
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Polres Dumai Menggerebek Gudang Pupuk Ilegal di Bukit Kapur, Lihat!
- Polisi Umumkan Hasil Olah TKP Kecelakaan Tol Cipularang, Sebuah Fakta Terungkap
- Menang Praperadilan, Polda Riau Kejar TPPU Tersangka Korupsi KUR Bank Pelat Merah Ini
- Kapolres Inhu & Tim Pamatwil Polda Riau Cek Kesiapan TPS Khusus
- TNI-Polri Bersinergi Jaga Situasi Kondusif & Mewujudkan Pilkada Damai di Sumsel
- Propam Razia Ponsel Anggota, Siapa yang Punya Aplikasi Judi Online?