SKB Tentang Ahmadiyah Tidak Jalan
Minggu, 22 April 2012 – 08:07 WIB

SKB Tentang Ahmadiyah Tidak Jalan
Seperti diberitakan, Jumat lalu (20/4) sekelompok warga menyrang dan merusak masjid Baitul Rahim milik jamaah Ahmadiyah. Masjid ini berlokasi di Kampung Babakan Sindang, Desa Cipakat, Kecamatan Singaparna, Kabupaten Tasimalaya, Jawa Barat. Awalnya masyarakat melakukan aksi damai dengan menyegel masjid tersebut. Tetapi aksi damai ini akhirnya berujung tindakan brutal masyarakat dengan merusak masjid. (wan)
JAKARTA - Munculnya kembali kasus kekerasan masyarakat terhadap penganut Ahmadiyah, harus menjadi pelajaran pemerintah. Terus bermunculannya kasus
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi