Skor Akhir Liga 1: PSS vs Persija 1-1, Tim Ibu Kota Masih Angin-anginan
Minggu, 05 September 2021 – 23:01 WIB

Pemain Persija, Yan Motta (kiri), berduel dengan bek PSS, Aaron Evans. Foto: Instagram @persija
Permainan Persija yang angin-anginan alias belum konsisten sepanjang 90 menit di laga ini, membuyarkan mimpi mereka untuk meraih poin penuh.
Sampai peluit panjang dibunyikan, skor akhir PSS vs Persija 1-1 tak berubah. Kedua tim harus puas berbagi satu poin dalam pertandingan pertama mereka di Liga 1 2021/22. (dkk/jpnn)
PSS imbangi Persija 1-1 pada pekan pertama Liga 1 2021/22 di Stadion Pakansari, Cibinong, Minggu (5/9) malam WIB
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Bali United Kalah dari Persib, Pemain Kecewa dan Singgung Kelengahan