Skor Akhir Timnas Indonesia Vs Kamboja 4-2, Untung Lawan tak Tajam
Kamis, 09 Desember 2021 – 21:38 WIB
Kecepatan pemain-pemain Angkor Warriors semakin berbahaya dan sempat membuat dua peluang manis via Sokpheng dan Lim Pisoth. Beruntung, Syahrul Trisna mampu mengamankan gawangnya.
Indonesia bukan berarti tak punya peluang, Aksi Kushedya Hari Yudo dan Ramai Rumakiek, nyaris menambah gol Indonesia.
Namun, sampai peluit panjang dibunyikan, tak ada lagi gol tercipta. Indonesia mampu memenangi laga atas Kamboja dengan skor 4-2. (dkk/jpnn)
Timnas Indonesia mengawali Piala AFF 2020 dengan hasil positif seusai mencukur Kamboja 4-2 di Stadion Bishan, Singapura, Kamis (9/12) malam.
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Daftar 33 Pemain Timnas Indonesia Proyeksi Piala AFF 2024, Ada 7 Nama Abroad
- Kevin Diks Menawan, FC Copenhagen Amankan 3 Poin
- Timnas Indonesia Dinilai Janggal Belum Mengumumkan Skuad Piala AFF 2024
- Warning dari Erick Thohir Setelah Timnas Indonesia Menghancurkan Arab Saudi
- Apa Target Timnas Indonesia di Piala AFF 2024?
- Haaland Puji Guardiola: Dia Manager Terbaik di Dunia